LANJUTAN BAB II MENGEVALUASI I-MSCP (INTERNET MULTI SEVER CONTROL PANEL)

PENGERTIAN DAN KONFIGURASI I-MSCP


i-MSCP (internet Multi Server Control Panel) merupakan proyek open source yang bertujuan untuk membangun sebuah panel kontrol multi server yang lebih terfokus pada penggunaan secara pribadi dan profesional. Aplikasi jenis ini sangat cepat dan user friendly tidak kalah dengan cPanel yang bisa digunakan. Tujuan utamanya adalah pengelolaan shared hosting tanpa campur tangan manusia pada system file server.

1. Fitur- fitur i-MSCP

            1. Event Manager (frontend dan backend)

2. Mail Server Eksternal

3. MySQL | dukungan MariaDB

4. Remote dukungan SQL Server

5. Plugin API (frontend dan backend)

6. Fitur Preseeding untuk instalasi tanpa pengawasan

7. Perlindungan folder web menggunakan FS berubah sedikit

8. Manajemen server web (Apache2 ITK, FCGI dan FastCGI/PHP5-FPM)

9. Manajemen Mail Server (Postfix, Courier, Dovecot), baik dengan dukungan kuota

10. Manajemen SQL Server (MySQL)

11. Multi-user level interface Web (administrator, reseller dan klien)

12. Pengaturan PHP Editor (per pengguna, per domain atau per situs)

13. Catatan kustom DNS

14. Software paket installer

 

2. Minimal Sistem

            1.  GHz atau lebih cepat / 32-bit (x86) atau 64-bit (x64)

2. Minimum RAM 512 MiB

3. 1 GB dari ruang hard disk (hanya untuk i-MSCP dan layanan yang dikelola oleh orang  yang sama)

4. Akses Internet (100 Mbits/s)

5. PHP version >= 5.3.2, dan Perl version >= 5.10.1


3. Instalasi i-MSCP di server Debian 8



            A. Edit source list

B. Ubah source list menjadi seperti ini

C. Sebelum melakukan installasi i-MSCP install terlebih dahulu program berikut :


D. Install standard package :


# Hostname harus merupakan subdomain, contoh : server.domain.com


LANGKAH INSTALLASI :

1. Login ke terminal dengan menggunakan user root

2. Pindah ke direktori  dengan perintah # cd/usr/local/src

3. Download i-MSCP, kali ini saya menggunakan versi 1.3.x dengan perintah # wget https://github.com/i-MSCP/imscp/archive/1.3.x.tar.gz

4. Ekstract file downloadan dengan perintah # tar xzf 1.3.x.tar.gz

5. Masuk ke direktori hasil ekstract # cd imscp-1.3.x

6. Lakukan proses install dengan perintah # perl imscp-autoinstall -d

7. 
Ikuti petunjuk instalasi sampai dengan selesai.

           i-MSCP ini tidak bisa digunakan pada server dengan menggunakan nat alias server di belakang router, hanya bisa dipakai pada server yang langsung menggunakan ip public pada server yang digunakan


sumber:

https://zen.web.id


Komentar

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

BAB I MENGEVALUASI CONTROL PANEL HOSTING

BAB IV MENGEVALUASI DEDICATED HOSTING SERVER

LANJUTAN BAB III KONFIGURASI VPS